Apakah Anda mengalami HP Xiaomi tidak bisa dicas saat hidup? Jika ya, maka hal itu menandakan adanya masalah pada beberapa komponennya. Tentu akan sangat mengganggu jika kita harus mematikan HP hanya untuk mengecasnya.
Di beberapa kasus, cara mengatasi permasalahan di atas sebenarnya dapat dilakukan sendiri tanpa harus membawanya ke tempat service. Meski begitu, Anda juga harus menyiapkan sejumlah biaya jika terdapat komponen yang harus diganti.
Masalah smartphone yang tidak dapat dicas saat hidup umumnya bisa diatasi dengan cara yang hampir sama meskipun merk dan serinya berbeda. Bagi Anda pengguna ponsel Xiaomi, mari simak beberapa hal yang bisa dilakukan berikut ini!
Cara Mengatasi HP Xiaomi Tidak Bisa Dicas Saat Hidup
HP yang tidak bisa dicas harus segera diatasi karena risikonya akan membuat kita tidak dapat menggunakan HP tersebut. Bagi Anda pemilik smartphone Xiaomi, beberapa hal berikut dapat dicoba untuk mengatasi masalah di atas:
1. Perbarui Versi MIUI
Jika HP hanya bisa dicas dalam keadaan mati, mungkin saja penyebabnya adalah karena masalah OS. Untuk itu, tak ada salahnya untuk memperbarui versi MIUI di HP tersebut. Proses update MIUI sendiri hanya butuh waktu 15-20 menit saja.
Selain untuk memastikan ada tidaknya masalah di atas, update MIUI juga tetap bermanfaat untuk pengalaman penggunaan yang lebih baik. MIUI sendiri akan memberitahukan kepada pengguna jika ada update versi baru.
2. Port USB Longgar atau Rusak
Penyebab HP Xiaomi tidak bisa dicas saat hidup mungkin juga karena port USB yang terlalu longgar atau sudah rusak. Jika benar demikian, proses pengisian baterainya tidak akan berjalan lancar sehingga statusnya kadang masuk kadang keluar.
Inilah yang sering kali dianggap tidak dapat dicas saat hidup. Untuk masalah ini, opsi terbaik memang harus mengganti port USB tersebut. Untuk itu, silakan bawa ponsel Anda ke tempat service yang dapat menangani HP Xiaomi.
3. Mengganti IC Charger
Salah satu permasalahan yang cukup fatal penyebab HP Xiaomi tidak bisa dicas saat hidup adalah kerusakan pada bagian IC charger. Jika hal ini terjadi, maka Anda juga harus menggantinya dengan komponen yang baru.
Harga dari komponen ini umumnya masih relatif terjangkau dengan harga yang berbeda-beda tergantung seri Xiaomi yang Anda gunakan. Untuk proses pemasangannya, Anda bisa membawanya ke tempat service.
4. Mengganti Kabel USB
Selanjutnya, penyebab HP Xiaomi tidak bisa dicas saat hidup bisa juga karena kabel USB yang digunakan bukan versi original. Hal ini akan membuat sistem Android tidak mengenali jenis kabel USB tersebut pada saat menyala.
Akan tetapi, terkadang proses charging justru dapat dilakukan pada saat ponsel sudah dimatikan. Oleh karena itu, cobalah untuk mengganti charger USB tersebut dengan yang versi original atau USB khusus untuk HP Xiaomi.
5. Lakukan Factory Reset
Terakhir, HP Xiaomi tidak bisa dicas saat hidup mungkin saja terjadi karena adanya bug pada sistem Android. Masalah bug seperti ini bisa saja terjadi karena instal ROM yang tidak cocok, atau berbagai penyebab lainnya.
Jika semua cara di atas sudah Anda coba, maka opsi selanjutnya adalah melakukan factory reset agar pengaturan sistem kembali seperti semula. Sebelum melakukannya, silakan backup terlebih dahulu data-data penting Anda.
Jika HP tidak dapat dicas, tentu akan membuat HP kita tidak dapat digunakan karena kehabisan daya. Pada kasus HP Xiaomi tidak bisa dicas saat hidup, maka Anda bisa coba mengatasinya dengan beberapa solusi di atas.
Rekomendasi:
- Cara Setelan Pabrik / Hard Reset Xiaomi Redmi Note 3 Hallo Shobatasmo - Cara Setelan Pabrik / Hard Reset Xiaomi Redmi Note 3 Xiaomi Redmi Note 3 idealnya bagi Kamu yang mencari smartphone dengan performa mumpuni, namun tidak terlalu memusingkan…
- Cara Unlock iCloud iPhone 6 secara Mandiri dengan Praktis Cara unlock iCloud iPhone 6 tidak banyak diketahui apalagi untuk pengguna baru iPhone di mana memang masalah yang sering dialami oleh para pengguna adalah lock iCloud. Namun tenang saja karena…
- Catat Meter Lebih Mudah dengan Aplikasi Terpusat… Hello Shobat Asmo, apakah Anda sering merasa bingung dengan tagihan listrik yang membengkak setiap bulannya? Jika iya, Anda tidak sendirian. Banyak orang mengalami masalah yang sama. Namun, sekarang tidak perlu…
- Aplikasi Pendukung Game Mobile Legend Anti Lag Sebenarnya ada banyak sekali aplikasi pendukung game Mobile Legend yang bisa Anda gunakan agar bisa bermain game anti lag. Karena biasanya untuk bisa bermain game Mobile Legend dengan lancar sendiri memang…
- Apa Itu ROOT Beriukut Penjelasan Lengkapnya Hallo Shobatasmo - Apa Itu ROOT Beriukut Penjelasan Lengkapnya Pernahkah kalian berpikir Apa sih Root di android itu? Android adalah sistem operasi Open Source. Maka dari itu android mudah dikustomisasi…
- Berbagai Cara Hapus Akun IM3 di Perangkat Ponsel Anda Pengguna kartu operator IM3 apakah sudah mengetahui cara hapus akun IM3 di perangkat telepon Anda. Jika belum mengetahuinya, berarti Anda bukan salah satunya saja, karena di luar sana masih banyak yang…
- Cara Menghemat Baterai Semua Merek Hp Android Smartphone Hallo Shobatasmo - Ada beberapa alasan kenapa baterai hp bisa cepat habis meski kapasitasnya besar. Mungkin bisa karena terlalu banyak aplikasi yang didownload dan dijalankan, hp sudah terlalu lama digunakan,…
- Cara Mengatasi Sinyal Hilang/Tidak Ada Layanan di HP Xiaomi Shobatasmo.com - Masalah Sinyal lemah atau tidak tampil sinyal pada HP kita itu sering di alami oleh semua orang dan di temui di berbagai hp tertentu salah satunya adalah hp…
- Cara Memperbaiki Headset Tidak Terbaca Android Atau Leptop Hallo Shobatasmo - Cara Memperbaiki Headset Tidak Terbaca Android Atau Leptop Headset merupakan sebuah perangkat elektronik yang untuk menyalurkan suara dari suatu Media menuju Telinga. kemudian akan disalurkan melalui perantara…
- Cara Mudah Mengatasi Lupa Kata Sandi Privasi Dan… Saat ini, keamanan privasi menjadi sangat penting bagi pengguna ponsel cerdas. Pada ponsel Vivo, ada fitur keamanan privasi dan enkripsi aplikasi yang sangat membantu dalam menjaga privasi data pribadi pengguna.…
- Penyebab Kartu Three Tidak Bisa Kirim SMS dan Cara… Ada banyak penyebab kartu Three tidak bisa kirim SMS. Ini bisa disebabkan oleh pulsa, jaringan, atau bahkan virus. Kondisi ini memang jarang dialami oleh kebanyakan orang. Ini terjadi karena keberadaan…
- Cara Mengaktifkan USB Debugging di Android Hallo Shobatasmo - Pengguna smartphone Android kurang mengerti atau bahkan tidak membutuhkan fitur Developer Option dan USB Debugging di perangkatnya. Google sendiri memang menyembunyikan fitur ini semenjak dirilisnya Android Kitkat.…
- Vivo Y18 Penyimpanan Penuh, Lakukan Beberapa Cara Ini Vivo Y18 penyimpanan penuh merupakan salah satu hal yang menjengkelkan, karena dampak dari semua itu akan terjadi pelambatan pada perangkat yang digunakan. Walau terlihat sederhana, namun pelambatan yang terjadi pada perangkat…
- 10 Kata Kata Permintaan Maaf Buat Pacar Sangat Ampuh… Shobatasmo.com - Ketika kita berpacaran pasti ada suatu masalah, masalah hal apapaun itu baik besar atau kecil sering kali kita berbeda pendapat yang akhirnya berujung dengan ribut atau bertengkar dengan…
- Cara Memperbesar Huruf di HP Vivo Paling Instan Terdapat beberapa cara memperbesar huruf di HP Vivo. Vivo adalah salah satu merk smartphone terpopuler di dunia saat ini, termasuk di Indonesia. Alasannya karena vivo dipasarkan dengan harga yang terjangkau…
- Cara Mengecek Jaringan Indosat Sudah 4G atau Belum Cara mengecek jaringan Indosat sudah 4G atau belum akan memudahkan penggunaan koneksi internet Anda. Anda perlu memahami ini terlebih dahulu agar dapat melakukannya sendiri sehingga prosesnya menjadi lebih cepat. Memastikan…
- Cara Jitu Mengatasi HP Android Tidak Bisa di Cas/Charger Hallo Shobatasmo - Hp Android atau Smartphone di zaman sekarang ini sudah menjadi hal lumrah, setiap orang pasti mempunya benda yang satu ini, tapi terkadang kita mempunyai masalah pada hp…
- Akses Subscene Error? Begini Cara Mengatasinya Dengan Mudah Ada banyak orang yang penasaran kenapa akses ke website subscene error. Sebagian mengira bahwa website sedang down bahkan tidak sedikit juga yang mengira bahwa website ini telah berganti domain. Subscene…
- Bahaya Efek Baterai HP Melembung Jika Tetap Digunakan Tidak banyak orang mengetahui apa efek baterai HP melembung jika tetap digunakan, padahal sebenarnya kondisi baterai ini bisa cukup berbahaya. HP yang sudah mengalami kondisi baterai tidak sehat apalagi sampai kembung…
- Ini Cara Login DANA Tanpa Aplikasi Atau Via Web 2023 Hai teman-teman, kali ini saya ingin membahas tentang cara login Dana tanpa aplikasi. Apakah kalian pernah mengalami kesulitan saat ingin login ke akun Dana namun tidak memiliki aplikasi resminya? Jangan…
- Tips Memperkuat Sinyak 3G Atau HSDPA Yang Lemah Hallo Shobatasmo - Tips Memperkuat Sinyak 3G Atau HSDPA Yang Lemah Seperti yang telah kita ketahui, kebiasaan hidup orang Indonesia itu ada 4, yaitu makan, minum, tidur dan internetan. Masalahnya…
- Cara Memperbaiki Mengatasi Fingerprint Error Xiaomi Hallo Shobatasmo - Fingerprint di dalam suatu android smartphone hp sangatlah penting lantas bagaimana jika Fingerprint error atau tidak bisa di gunakan Maka akan tidak akan lagi kita merasakan fitur…
- Berapa Lama Ngecas Power Bank 20000mAh? Berikut Hitungannya Pernahkah Anda bertanya-tanya berapa lama ngecas power bank 20000mAh ? Tidak sedikit pengguna power bank yang belum mengetahui cara untuk menghitung lamanya mengecas power bank. Karena pada dasarnya menghitung lamanya mengecas…
- Cara Mengatasi Memori Kamera Minta Format Bagaimana cara mengatasi memori kamera minta format? Kartu memori adalah perangkat tambahan opsional yang diperlukan. Kebanyakan karena jika memori internal penuh, kartu memori digunakan. Kartu memori meminta diformat, adalah masalah…
- Cara Mengatasi HP Tidak Bisa Di-charge Baterai Tanam Ponsel pintar atau smartphone telah menjadi perangkat yang tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Namun, masalah yang sering dihadapi oleh pengguna ponsel adalah ketika baterai tanam pada ponsel mereka tidak dapat…
- Kenapa Telegram Lemot? Inilah Cara Mengatasinya Kenapa telegram lemot merupakan salah satu pertanyaan yang paling banyak ditanyakan oleh pengguna aplikasi ini. Telegram sendiri merupakan salah satu aplikasi chat yang saat ini sudah banyak bermunculan. ditambah lagi ada…
- Gak Perlu Khawatir! Ini Mengatasi Welcome Page… Shobatasmo.com - WiFi.id atau WMS ini adalah layanan yang di kasih oleh pihak Telkom. WiFi telkom ini sangat banyak keunggulannya dari segi bandwidth yang besar dan untuk harganya cukup murahAgar…
- Redmi Bukan Lagi Xiaomi Redmi Xiaomi Berpisah? Hallo Shobatasmo - Xiaomi telah mengumumkan bahwa mereka mengubah jajaran Redmi menjadi sub-merek alias Redmi Jadi Merek Sendiri. Perusahaan membuat pengumuman melalui gambar di situs web resminya, membenarkan bahwa kami…
- Cara Memperbaiki Power Bank yang Tidak Bisa Mengisi ke HP Cara memperbaiki power bank yang tidak bisa mengisi ke HP dapat Anda coba sendiri dahulu sebelum memutuskan beli baru. Karena ada kemungkinan perangkat belum rusak total, hanya perlu beberapa perbaikan.…
- Berbagai Risiko HP Setelah di Root dan Cara Mengatasinya Mungkin masih banyak pengguna yang belum mengetahui adanya berbagai risiko HP setelah di root. Ya, ponsel pintar yang telah dirooting ini kerap mengalami masalah. Dan risiko terberat adalah ponsel pintar…