Kejelasan gambar dan arena permainan yang luas menjadikan game open world terbaik dalam periode dua tahun belakangan ini. Pemain melakukan kegiatan kehidupan dalam permainannya, sehingga dunia game yang hanya virtual ini terasa nyata saat dimainkan.
Sesuai perkembangan zaman, game sejenis ini pun sudah bisa digunakan pada berbagai perangkat termasuk android. Dimana penikmat game lebih suka memainkan game ini di HP-nya. Berikut beberapa game berjenis open world yang dimainkan di android:
1. Game Sky (Children of Life)
Pemain yang menyukai game bernuansa damai dan tenang, maka game ini dapat menjadi pilihan utamanya. Dimana game ini mengusung background utama langit yang sesuai dengan namanya, kedamaiannya pun dapat dirasakan juga dari misinya yang ringan.
Misi permainannya yaitu mencari pasangan dari pemain lain yang dibawa untuk berkolaborasi dalam menyelesaikan permainan. Dalam perjalanan untuk menyelesaikan misi, pemain akan melewati dunia virtual dengan pemandangan yang memanjakan mata, pewarnaan background soft dan jelas.
2. Game Genshin Impact
Game ini menonjolkan karakter manga yang lucu, serta ditambah dengan alur cerita permainan yang menarik. Meski dibuat oleh orang Jepang, game ini tetap memiliki dunia yang dapat dijelajah dengan latar belakang berbagai Negara di dunia.
Cara memainkannya adalah dengan menjelajah setiap titik lokasi yang ada disenjatai glider, serta misi perlawanannya berupa action ringan. Permainannya juga menyediakan karakter tambahan yang dapat diambil tanpa membayar, hanya dengan menjawab pertanyaan yang telah disediakan.
3. Game Minecraft
Game jenis ini bisa dikatakan game open world terbaik dan memiliki ciri khas yang mudah diingat pemain. Dimana bentuk gambar dalam permainan ini berupa kotak-kotak untuk setiap unsur dalam permainan ini.
Kegiatan yang bisa dilakukan dalam game ini adalah menemukan pohon bermacam jenis dengan menjelajahi berbagai desa. Misi utama permainan adalah membunuh musuh bernama Ender Dragon, dengan tingkat dunianya dari overworld, lalu netherworld hingga end world.
4. Game Goat Simulator
Kekhasan dari game ini sesuai dengan namanya yakni karakter kambing yang menjadi pemain utama dalam game. Kambing ini diilustrasikan menjadi kambing yang nakal dan suka menghancurkan setiap kota yang dikunjunginya dalam arena permainan.
Sesuai ilustrasi tersebut, misi game ini juga menghancur setiap kota atau sebanyak mungkin kota yang tersedia dalam permainan. Game ini mungkin terdengar gila, tetapi dengan tema berbeda dari yang lain membuat game ini semakin menarik.
5. Game Stardew Valley
Tema dalam game ini cukup klasik, dimana berlatar belakang pertanian seperti game lama yang di android. Misi permainannya hanya bertani atau berkebun diselingi dengan imbalan keberhasilan berupa kencan yang digambarkan cukup baik dan jelas.
Sebenarnya alur cerita yang diperlihatkan adalah karakter utama berupa cucu dari kakek pemilik kebun. Dimana selain berkebun atau berkencan, pemain juga bisa menjalan karakter ini melakukan aktivitas lain seperti menjelajah tempat yang ada dalam game.
6. Game Wilderness
Kebebasan daerah hutan sangat tergambar dalam game ini, pemain dapat menjadi karakter apapun untuk menjelajahi hutan. Saat sedang bermain pun, pemain bisa berubah menjadi karakter binatang yang ada di hutan seperti kuda, rusa dan lainnya.
Kegiatan yang dilakukan pun juga sesuka pemain, bisa dikatakan bebas dari misi game biasa yang sulit atau ribet. Pemain dapat berenang di bagian danau, memasuki kebun bunga hingga berselancar di bagian hutan yang bersalju.
Jika tertarik dengan game open world terbaik di atas, maka bisa didapatkan di google play android. Pengunduhannya pun sama dengan aplikasi lain dan kemudian bisa dipasang di android, sebelumnya harus memastikan memori android dulu.
Rekomendasi:
- Kelebihan Game Ppsspp Dragon Ball dan Cara Bermainnya Ketika ingin memainkan game ppsspp Dragon Ball pada smartphone, terlebih dahulu harus terpasang emulator ppsspp pada perangkat Android. Dragon Ball merupakan salah satu game anime yang sangat terkenal terutama dikalangan gammer.…
- Cara Menukarkan Token Pulsa Arena of Valor (AoV) Shobatasmo - Sudah tahu kah kamu kalau sekarang ada cara tukar pulsa AoV untuk para pemainnya yang bisa kamu dapatkan secara gratis? Bersaing dengan game MOBA sebelah, Garena Arena of Valor (AoV) selalu…
- 6 Game Dandan Pernikahan Model Terbaik yang Bisa Dimainkan… Untuk yang ingin menjadi perias pengantin bisa coba latihan menggunakan aplikasi game dandan pernikahan model yang tersedia di Google aplikasi. Game ini tentu banyak disukai oleh para kaum wanita yang…
- Rekomendasi Game Mirip COC Offline Paling Populer Game COC merupakan salah satu game yang terkenal dan populer pada masanya. Sehingga banyak sekali keluaran game mirip COC offline yang baru saja dikembangkan. Dengan adanya game ini dapat memainkan…
- Pilihan Rekomendasi Game Simulator Pesawat Terbaik! Bermain game simulator pesawat memang menjadi hal yang menyenangkan. Permainan simulasi pesawat dapat menjadi pilihan saat merasa bosan. Berikut beberapa game pesawat simulator terbaik yang bisa dimainkan saat waktu senggang…
- Cek Game Nomor 1 di Indonesia Itu Apa? Ini Jawabannya Shobatasmo.com - Game Nomor 1 di Indonesia? Yang Banyak Dimainkan - Yap kembali lagi dengan saya di artikel terbaru dan kali ini saya akan membahas game nomor 1 di Indonesia. Hal ini karena…
- Game MPL Penghasil Saldo Gopay Terbukti Membayar Hallo Shobatasmo - Mobile Premier League (MPL) adalah platform E-Sports berbasis ketangkasan dimana Kamu bisa main permainan favoritmu dan memenangkan Berlian yang dapat ditukarkan ke akun GO-PAY. Aplikasi Ini memiliki…
- Mainkan 6 Game Asik Offline Berikut Ini! Beberapa rekomendasi diberikan terkait apa saja sebenarnya game asik offline yang dapat dimainkan oleh pengguna ponsel. Pasalnya sekarang ini sedikit sulit untuk mencari apa saja permainan yang bisa dimainkan tanpa…
- Berikut 6 Rekomendasi Game MMORPG Offline yang Menarik Game MMORPG atau singkatan dari Massively Multiplayer Online Role Playing adalah game dengan berbagai interaksi, kustomisasi, dan investigasi. Perlu diketahui rekomendasi game MMORPG offline, yang akan sangat berguna bagi para…
- 7 Rekomendasi Game Membangun Kota Offline Terbaik 2023 Game membangun kota offline merupakan game di mana para pemain bisa berkreasi sekreatif mungkin untuk membangun kota impian. Sekarang ini terdapat banyak sekali game-game yang mengusung tema ini dengan beragam…
- 5 Daftar Game Mirip Age Of Empires yang Patut Dicoba Permainan Age of Empires adalah tentang memperkuat pasukan dan dinding kastil untuk bertahan dan juga untuk menyerang kota lain. Game mirip Age of Empires terus muncul karena tipe permainannya sangat…
- Game Offline Petualangan 3D Terbaik 2021 Shobatasmo.com - Di zaman moderen ini pasti mempunyai hp android yang canggih yaitu smartphone. dengan adanya smartphone kita bisa melakukan aktifitas apapun baik itu bisnis atau sekedar untuk mendapatkan hiburan…
- 5 Game MMORPG Android, Keren Banget Cocok Untuk Pemula Shobatasmo.com- Singkatan dari MMORPG adalah Massively Multiplayer Online Role Playing Games adalh sebuah game yang aspek utamanya adlah mengeksporasi dunia game itu sendiri yang cukup luas. Interaksi sesama pemain di…
- Cara Mendapatkan Pokemon Tanpa Berjalan Ternyata Mudah Tidak sedikit yang mencari cara mendapatkan pokemon tanpa berjalan yaitu para pecinta game Pokemon GO. Game ini merupakan salah satu permainan yang mencuri banyak perhatian banyak orang. Pokemon GO juga temasuk…
- Cara Bermain Resident Evil 4 di Android Hallo Shobatasmo - Cara Bermain Resident Evil 4 di Android Resident Evil 4 adalah Game horor yang sempat viral pada masannya, Cerita game ini adalah seorang yang hidup di hutan…
- Simak 5 Game Terburuk di Indonesia, Wajib Tahu! Tidak semua game bisa memuaskan para pemain. Beberapa game terburuk di Indonesia justru hadir dengan gameplay dan juga grafik yang buruk. Kekurangan tersebut tentu tidak akan diminati oleh banyak orang…
- Inilah Beberapa Game Terberat di Play Store yang Wajib… Pada zaman perkembangan HP yang semakin modern seperti sekarang, beberapa orang mulai mencari game dengan sensasi seru dan realistis. Maka dari itu perlu mengetahui beberapa game terberat di PlayStore, karena…
- Game Moba RAM 512 Offline Cocok untuk Hp Kentang Game moba RAM 512 offline adalah hal yang perlu diketahui oleh setiap penikmat game. Bermain game merupakan kegiatan yang disukai banyak orang. Tidak hanya anak-anak, saat ini terdapat orang dewasa dalam…
- Cara Bermain Dan Install Call Of Duty di Android Hallo Shobatasmo - Tencent menjadi publisher game mobile nomor satu didunia saat ini, Tencent terkenal belakangan ini ramai dengan game PUBG, Nah baru baru ini Tencent merilis game Baru Bernama…
- Kegunaan Item Mushroom di Free Fire, Kamu Harus Tahu Shobatasmo.com - Penjelasan Kegunaan Mushroom/Jamur di Free Fire Game Free Fire sekarang sudah menjadi game yang wajib dimainkan di setiap andorid dan saat ini banyak yang memainkan game free fire ini…
- 5 Rekomendasi Game yang Seru Dimainkan dengan Teman Menghabiskan waktu dalam permainan single player kadang bisa membuat sebagian orang mudah merasa bosan. Mungkin sebaiknya coba cari game yang seru dimainkan dengan teman supaya bisa bermain sambil melakukan interaksi…
- 5 Game Catur Online Terbaik 2021, Game Bagus Mengasah Otak Shobatasmo - Ketika kita sedang bosan pasti kita akan mencari aktivitas yang menyenangkan pada saat menunggu atau sedang jenuh, Main game adalah salah satu tujuan untuk bisa mengisi waktu luang…
- Rekomendasi Game Perang Perangan Android, Seru-Seruan Meski… Salah satu genre game yang banyak digemari adalah game perang perangan. Terutama game yang bisa dimainkan di Android tentu akan lebih menyenangkan karena bisa dimainkan di mana saja. Untuk itu,…
- Cara Download PPSSPP Versi Lama Mudah Jika Anda menggunakan perangkat lama yang saat ini tidak mendukung versi terbaru, download ppsspp versi lama untuk mendapatkan kinerja yang lebih baik. Banyak pengguna menggunakan emulator game PSP PPSSPP di Android untuk memainkan…
- Mainkan Serunya Game Putri Duyung Berikut Ini! Sederet rekomendasi dari game putri duyung diberikan mengingat mermaid atau putri duyung menjadi salah satu kartun favorit anak. Sedangkan permainan ini sendiri biasanya memang dimainkan oleh para anak yang senang…
- 5 Situs Link Download Game PPSSPP untuk Bernostalgia Link download game PPSSPP menjadi salah satu yang dicari banyak orang atau gamers. Alasannya, gamenya bukan yang terbaru atau menampilkan visual grafis tingkat tinggi. Namun, Anda akan diajak bernostalgia dengan game-game…
- 7 Rekomendasi Game NFT Paling Cuan Wajib Dicoba! Banyaknya game NFT terbaru membuat para gamer makin senang. Sebab, muncul game NFT paling cuan yang makin mudah memberikan aset kripto sebagai imbalannya. Game ini memiliki istilah permainan play to…
- Ketahui 6 Game dengan Rating Tertinggi Berikut Ini! Hasil dari game dengan rating tertinggi di antara banyaknya game yang tersedia pada laman play store memang layak untuk dipublikasikan. Karena biasanya pengguna ponsel akan mencari terlebih dahulu game yang…
- Kumpulan Game PPSSPP Android Ukuran Kecil Dan Lancar Anti… Shobatasmo.com - Bermain game PS2 di android yang lancar tentu semua orang ketika bermain game ingin memainkan game yang di mainkan itu dengan lancar tanpa harus mengalami lag. Mungkin di…
- Inilah 5 Rekomendasi Game Onet klasik PC Terbaik 2023! Permainan klasik yang mengasah ingatan, kecermatan, dan juga konsentrasi menjadi salah satu dari daya tarik onet. Game onet klasik PC juga banyak tersedia di Google, sehingga dapat dengan mudah dimainkan.…