Cara Lengkap Aktifkan Whatsapp Dark Mode di Android dan iOS Tahun 2021

Shobatasmo.com – Pada Update kali ini aplikasi Whatsapp telah resmi meluncurkan fitur terbarunya yaitu fitur Dark Mode atau ( Mode Gelap ) untuk semua perangkat android dan iOS. Fitur terbaru ini bisa dirasakan oleh semua pengguna Whatsapp tidak seperti sebelumnya hanya sebagian orang yang bisa menggunakan fitur mode gelap ini. Mode gelap sudah resmi diumumkan di akun media sosial whatsapp sendiri yaitu di Twitter.

Seperti yang kita ketahui dark mode ini atau bisa dibilang mode gelap ini tidak hampir sepenuhnya berwarna gelap atau hitam. Melainkan whatsap menampilkan warna lebih ke abu-abu gelap bukan hitam pekat. Sebelum merilis fitur mode gelap ini pihak whatsap sudah mencoba dengan warna hitam dan putih tapi al hasil malah membuat mata menjadi kelelahan. Jadi pihak whatsap memilih warna yang lebih ke warna abu-abu agar mengurangi kecerahan layar dan enak di baca oleh para pengguna Whatsapp.

cara aktifkan whatsapp dark mode android
Tampilan Dark Mode Whatsapp di Perangkat Android

Untuk mengaktifkan fitur dark mode atau mode gelap ini kamu harus menggunakan Whatsapp dengan versi terbaru yaitu 2.20.64. Cara Aktifkan Dark Mode di Whatsapp andorid kamu kamu bisa mengikuti cara dibawah ini agar kamu bisa dapat menggunakan fitur terbaru dari whatsap dark mode alias mode gelap simak penjelasanya berikut ini.

Untuk pengguna android dari versi lawas sampai versi 9 kamu perlu melakukan cara ini agar bisa mengaktifkan mode gelap atau dark mode pada hp andorid kamu secara manual dan langkah-langkahnya berikut ini..

Fitur Baru Whatsapp: Cara Aktifkan Whatsapp Dark Mode di Android dan iOS Terbaru

  1. Buka aplikasi Whatsapp kamu dan masuk ke menu setting atau pengaturan
  2. Selanjutnya kamu pilih menu Chat
  3. Pilih Tema pada menu tersebut nanti akan ada tampilan Terang dan Gelap
  4. Pilih Gelap dan al hasil nanti tampilan whatsapp kamu setelah memakai versi baru akan tampil seperti dibawah ini
cara aktifkan whatsapp dark mode android

Saat kamu mencoba fitur dark mode atau mode gelap ini sebenarnya sudah bisa digunakan untuk seluruh indonesia baik itu Andorid atau iOS. Tapi kenyataannya ada sebagian orang tidak tahu bahwa whatsapp telah meluncurkan whatsap dark mode ini.

Fitur Dark Mode ini sangat berguna sekali untuk para pengguna yang mungkin sensitif akan pencahayaan jadi whatsap membuat fitur yang bagus menurut admin sendiri. Jadi intinya sekarang semua orang sudah bisa menggunakan fitur dark mode ini dengan catatan menggunakan aplikasi whatsap versi terbaru.