Hallo Shobatasmo – Bulan Puasa atau Bulan Ramadhan sangat di tunggu- tunggu Oleh umat muslim di seluruh dunia di mana umat Islam akan menjalankan ibadah puasa di siang hari dan menghidupkan malam-malamnya. Untuk lamannya waktu berpuasa di indonesia Di Asia, jarak antara fajar dan Maghrib tergolong standar. Kazakhstan
yang mengalami siang terpanjang selama Ramadhan berdurasi 18 jam 12
menit. Sementara rentang puasa di Indonesia rata-rata berdurasi 13 jam 2
menit.
Sebentar lagi kita akan kedatangan bulan Ramadhan. Setelah sekian lama berpisah, kini Ramadhan kembali akan hadir di tengah-tengah kita. Bagi seorang muslim, tentu kedatangan bulan Ramadhan akan disambut dengan rasa gembira dan penuh syukur, karena Ramadhan merupakan bulan maghfirah, rahmat dan menuai pahala serta sarana menjadi orang yang muttaqin.
Oleh karena itu kita harus mempersiapkan diri agar kita bisa menjadi orang yang lebih taqwa kepada tuhan yang masa esa dan perbanyak amal ketika di bulan yang suci ini.
Persiapan diri yang dimaksud bukan kita membeli semua makanan untuk di makan berpuka puasa namun persiapan diri yang di maksud adalah kita bisa menjaga diri dari hal-hal yang membuat kita batal dalam beribadah puasa dan jangan sesekali memikirkan atau membayangkan makanan karena itu bisa membuat kita nanti batal puasannya.
Jadi bagaimana kita harusnnya menyambut Ramadhan? Apa yang mesti kita persiapkan dalam hal ini? Coba simak di bawah ini :
1. Berdoa Kepada Allah
Perbanyak berdoa dan sholat di bulan Ramadhan karena ketika di bulan suci ini Allah biasanya suka menuruti apa kata hambannya, dan kita sebagai umat muslim jangan lupa perbanyak amal soleh agar nantinnya pahala kita terlipat-lipat ganda, Ucapan doa yang saya suka panjatkan di bulan Ramadhan adalah selalu berdoa kepada allah tentang berterima kasih kepadannya karena sudah memberikan nikmat yang telah dia berikan dan mendoakan orang tua saya di setiap sholat maghrib
2. Menambal Puasa Tahun Lalu
Sudah seharusnya kita mengqadha puasa sesegera mungkin sebelum datang Ramadhan berikutnya. Namun kalau seseorang mempunyai kesibukan atau halangan tertentu untuk mengqadhanya seperti seorang ibu yang sibuk menyusui anaknya, maka hendaklah ia menuntaskan hutang puasa tahun lalu pada bulan Sya’ban.
3. Persiapan Dana (Finansial)
Sebaiknya aktivitas ibadah
di bulan Ramadhan harus lebih mewarnai hari-hari ketimbang aktivitas
mencari nafkah atau yang lainnya. Pada bulan ini setiap muslim
dianjurkan memperbanyak amal alahkah baiknya kamu menulis anggaran perhari dan sisakan untuk sedekah yang di perbanyak kepada orang-orang yang membutuhkan di bulan puasa ini, Contohnya memberi makanan ke orang yang di pinggir jalan atau memberikan sumbangan uang ke mesjid yang suka mengadakan acara buka puasa bersama di mesjid
4. Siapkan Tubuh Dan Menjaga Kesehatan
Persiapan fisik agar tetap sehat dan kuat di bulan Ramadhan sangat penting. Kesehatan merupakan Faktor utama untuk beribadah. Orang yang sehat dapat melakukan lebih banyak ibadah dengan baik. Namun jika seseorang sedang sakit maka di anjurkan tidak berpuasa karena kita harus mempentingkan dulu kondisi fisik tubuh kita, setelah sembuh nanti kamu bisa lagi berpuasa. Maka, untuk meyambut Ramadhan kita harus menjaga kesehatan dan stamina dengan cara menjaga pola makan yang sehat dan bergizi, dan istirahat cukup.
5. Menyelenggarakan Tarhib Ramadhan
Disamping persiapan secara individual, kita juga hendaknya melakukan persiapan secara kolektif, seperti melakukan tarhib Ramadhan yaitu mengumpulkan kaum muslimin di masjid atau di tempat lain untuk diberi pengarahan mengenai puasa Ramadhan, adab-adab, syarat dan rukunnya, hal-hal yang membatalkannya atau amal ibadah lainnya.
Rekomendasi:
- Hewan Apa Yang Tidak Pernah Tidur Di Sekitar Kita Hallo Shobatasmo - Hewan adalah mahluk ciptaan tuhan yang bisa di temukan di sekitar kita di manapun dan kapanpun, namun pernahkah kamu berpikir bahwa beberapa hewan yang ada di sekitar…
- Cara Melihat Pesan WhatsApp yang Dihapus, Biar Ga… Pada era digital yang semakin canggih, WhatsApp telah menjadi salah satu aplikasi pesan instan paling populer di seluruh dunia. Kemudahan penggunaannya membuatnya menjadi pilihan utama bagi jutaan orang untuk berkomunikasi…
- Cara Pencairan BPJS Ketenagakerjaan Lewat Online,… Pada artikel ini, kita akan membahas secara rinci mengenai cara pencairan BPJS Ketenagakerjaan. BPJS Ketenagakerjaan adalah program yang penting untuk perlindungan tenaga kerja di Indonesia. Program ini memberikan manfaat yang…
- Kumpulan Bug Axis HItz 2021 Penggunaan internet di Indonesia sudah hampir merata ke seluruh pelosok daerah. Namun tidak semua orang bisa merasakan asiknya berinternet karena mahalnya kuota internet hari ini. Tentu hal tersebut harus disiasati…
- 4 Manfaat Puasa Bagi Kesehatan Wajib Kalian Ketahui Shobatasmo.com - Pengaruh puasa bagi kesehatan memiliki manfaat bagi fisik dan mental. Effek dari bulan puasa yang bisa kita dapatkan adalah pasti menurunnya berat badan. Selain menurunkan berat badan lantas apa…
- Berikut Cara Menggunakan Aplikasi Jadwal Sholat Tercepat Mengetahui cara menggunakan aplikasi jadwal sholat mungkin sangat dibutuhkan oleh sebagian orang. Memiliki banyak kesibukan, tak jarang membuat lupa banyak hal khususnya waktu sholat. Untungnya, kini terdapat banyak aplikasi adzan pengingat…
- Berbagai Cara Ampuh Untuk Menenangkan Pikiran Selamat datang dalam panduan kami tentang cara menenangkan pikiran. Hidup saat ini sering kali penuh dengan tekanan dan stres, tetapi dengan beberapa langkah sederhana, Anda dapat meredakan pikiran dan merasa…
- 5 Cara Mengatasi HP Android Tidak Bisa Konek Ke Wifi Hallo Shobatasmo - HP Android tidak bisa konek ke wifi tentu adalah hal yang menyebalkan. Tadinya kita ingin menyelesaikan kerjaan, tugas, atau hanya untuk sekedar download film malah tidak jadi.…
- Cara Pesan Tiket Bioskop Bisa Lewat Online, Tidak… Selamat datang dalam panduan lengkap tentang cara pesan tiket bioskop online. Dalam era digital ini, memesan tiket bioskop melalui internet telah menjadi pilihan yang sangat populer bagi banyak orang. Kemudahan…
- Aplikasi Film Gratis yang Wajib Kamu Coba Hello Shobat Asmo, siapa yang tidak suka menonton film? Sekarang ini, kita bisa menonton film kapan saja dan di mana saja dengan menggunakan smartphone kita. Namun, terkadang kita kesulitan mencari…
- Paket Smartfren Super 4G Unlimited 65 Ribu Hallo Shobatasmo - Saat ini operator 4G Smartfren memberikan diskon harga paket internet unlimited 24 jam dari sebelumnya Rp 149.000,- menjadi Rp. 65.000,- selama satu bulan penuh dengan FUP batas…
- Apakah Benar Merokok Dapat Membatalkan Puasa di… Shobatasmo.com - Apakah merokok tersebut tergolong makruh saat puasa? Merokok itu membatalkan puasa? Apa yang terjadi ketika seseorang yang berpuasa, lalu merokok? Puasa berarti kita harus menahan rasa lapar dan…
- Doa Buka Puasa Beserta Artinya Mudah Dipahami Shobatasmo.com - Membaca Doa buka puasa dapat dilakukan sebelum memulai puasa, Sebagaimana saat sahur atau ketika malam hari sesudah sholat tarawih. Seperti yang kita ketahui berupasa adalah menahan dir idari…
- Cara Request PIN Baru Adsense Berhasil Datang Ke Rumah Hallo Shobatasmo - Request PIN Baru Adsense Batas ambang batas Saldo Adsense saya sudah mulai terpenuhi dan Tentunya Surat Adsense pasti akan di kirim ke alamat yang sudah di tulis…
- Paket Murah Telkomsel 15ribu Dapet 2 GB Masa Aktif 15 Hari Hallo Shobatasmo - Operator seluler Telkomsel memang memiliki jaringan terluas dan terbaik di seluruh Indonesia. Maka tidaklah heran jika harga paket internet Telkomsel tergolong lebih mahal ketimbang operator seluler lainnya…
- Cari Arah Kiblat Online Tanpa Aplikasi dengan Mudah… Arah kiblat merupakan arah yang harus dihadapkan oleh umat Muslim saat melakukan ibadah shalat. Arah kiblat adalah arah menuju Ka'bah di Masjidil Haram, Makkah, Arab Saudi. Oleh karena itu, mengetahui…
- Apa Boleh Mencicipi Makanan Ketika Puasa? Ini Penjelasannya Shobatasmo.com - Mencicipi makanan ketika puasa kebanyakan orang belum memahaminya. Tidak jarang juga yang mengatakan bahwa sekedar mencicipi makanan saat puasa adalah haram atau tidak boleh, dan ada juga yang…
- Selalu Dekat dengan Al-Quran: Aplikasi Islami untuk… Hello Shobat Asmo, sebagai umat Muslim, Al-Quran merupakan kitab suci yang sangat penting dalam menjalankan ibadah sehari-hari. Namun, tidak sedikit dari kita yang kesulitan membaca dan memahami isi Al-Quran. Oleh…
- Catat, Ini Cara Mudah Menghitung Usia Kehamilan… Pada tahap awal kehamilan, sangat penting bagi seorang wanita untuk dapat menghitung usia kehamilannya dengan akurat. Mengetahui usia kehamilan dengan benar membantu dalam merencanakan perawatan kesehatan yang tepat dan memantau…
- Cara Membuat BPJS Kesehatan dengan Mudah, Bisa… BPJS Kesehatan, atau Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan, adalah sebuah program jaminan kesehatan yang penting bagi masyarakat Indonesia. Program ini memberikan akses kepada semua warga negara untuk mendapatkan pelayanan kesehatan…
- 3 Cara Beli Paket Nelpon Telkomsel dan Jenis… Selamat datang di panduan lengkap mengenai cara beli paket nelpon Telkomsel. Dalam era digital ini, komunikasi yang efisien menjadi hal yang sangat penting. Dengan Telkomsel, Anda dapat dengan mudah memilih…
- Susah Tidur? Inilah 10 Cara Mengatasi Insomnia Secara Alami Insomnia adalah masalah tidur yang umum dialami oleh banyak orang di seluruh dunia. Kondisi ini dapat memengaruhi kualitas hidup seseorang, baik secara fisik maupun mental. Artikel ini akan membahas secara…
- Jenis Lomba 17 Agustus Untuk Paud Yang Mendidik Hallo Shobatasmo - Sebentar lagi kita akan merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia yang jatuh pada Tanggal 17 Agustus. Pada bulan dan tanggal tersebut pasti banyak sekali Kegiatan atau acara yang bagus…
- 8 Cara Alami Menumbuhkan Rambut dengan Cepat Rambut yang sehat dan subur adalah impian bagi banyak orang. Rambut yang tampak indah tidak hanya meningkatkan kepercayaan diri, tetapi juga merupakan tanda kesehatan yang baik. Dalam artikel ini, kita…
- 5 Peluang Bisnis Bulan Agustus Yang Sangat… Hallo Shobatasmo - 17 Agustus adalah hari Kemerdekaan Republis Indonesia. Banyak sekali pasti kegiatan dari masyarakat seluruh indonesia pada tanggal 17 Agustus ini. Muali dari menghias rumah dengan menancapkan bendera…
- Makanan Enak Banget Pas Buka Puasa Hallo Shobatasmo - Saat bulan puasa tentunnya kita sering menjumpai makanan yang beragam saat berbuka puasa, Namun apa saja yang kita kangenin pas berbuka puasa saat bersama keluarga di tengah…
- Cara Cek PIP SD yang Belum Dicairkan Pemerataan dan penyediaan pendidikan yang berkualitas bagi seluruh anak merupakan salah satu tujuan utama pemerintah Indonesia. Program Indonesia Pintar (PIP) SD menjadi salah satu inisiatif yang dicanangkan untuk mewujudkan tujuan…
- Nonton Film Lebih Praktis dengan Aplikasi Pemesanan… Hello Shobat Asmo! Siapa yang tidak suka nonton film bioskop? Pasti kita semua suka, kan? Namun, terkadang membeli tiket bioskop bisa menjadi masalah, terutama di hari-hari sibuk. Untuk mengatasi masalah…
- Kumpulan situs SSH/SSL aktif 30 hari Hallo Shobatasmo - Kumpulan situs SSH/SSL aktif 30 hari Berbicara mengenai SSH/SSL, banyak sekali orang yang memburu SSH/SSL , tujuannya banyak sekali contohnnya membuat internet gratis pakai ssh ssl. SSH…
- Peluang Bisnis Bulan November, Bisnis Tepat Sasaran… Shobatasmo.com - Bulan November telah tiba. di bulan ke 2 terakhir menuju tahun baru ini sebenarnya banyak sekali peluang usaha atau bisnis yang bisa kita coba satu persatu sebagai pemula.…