Hallo Shobatasmo – Bulan ramadhan adalah bulan yang penuh berkah dan di bulan ini biasannya kita menjumpai orang-orang yang sedang berbisnis makanan, di bulan puasa ini makanan menjadi sangat penting terutama menjelang buka puasa seperti makanan minuman takjil namun ada beberapa peluang usaha yang bisa kamu lakukan di bulan puasa ini untuk menambah penghasilan dengan cara dagang, apa saja peluang usaha di bulan puasa ini yuk langsung saja simak di bawah ini
Bisnis Peluang Usaha di Bulan Ramadhan
1. Jualan Makanan dan Minuman Takjil
Ya Takjil, Di semua daerah rata rata ibu-ibu yang tinggalnya di pinggiran jalan raya atau komplek biasanya mereka berbisnis usaha jualan takjil buat buka puasa seperti kolak, kurma dan es campur. peluang usaha ini sangat menjanjikan di bulan puasa ini karena hampir semua orang mengkonsimsi kolak pada saat berbuka puasa
2. Jualan Kurma
Menjual kurma, ya menjual kurma ini sama lakunnya dengan menjual kolak, pasalnnya kurma di anjurkan ketika kita ingin membatalkan puasa, cukup dengan 3-4 buah saja dengan memakan kurma kamu akan merasakan nikmat yang sangat enak ketika merasakan kurma dibulan puasa.
3. Jualan Manisan dan Asinan
Menjual makanan manisan dan asinan ini adalah menjual minuman segar dan makanan asin seperti gorengan, di bulan puasa es campur dan gorengan adalah menu wajib bagi masyarakat jawab barat. pasalnya kalo makan buka puasa tanpa gorengan maka akan serasa kurang ketika makan buka puasa.
4. Jualan Buah-buahan
Menjual buah-buahan ketika di bulan puasa sangatlah menguntungkan terutama buah pisang atau mangga. pasalnya ketika kita buka habis makan nasi enaknnya kita memakan buah-buahan yang segar alias fresh, jadi peluang usaha jual buah-buahan cukup menguntungkan kata saya.
5. Jualan Busana Muslim
Jualan busana muslim juga sangat menguntungkan di bulan puasa, karena kebanyakan orang memeblinnya untuk keperluan terawih dan untuk nanti di gunakan pada saat lebaran juga, Usaha ini pasti laku ketika di jual di bulan puasa.
6. Jualan Kembang Api
Menjual kembang api di bulan puasa udah jadi hal lumrah pasalnnya kebanyakan anak kecil dan remaja menghabiskan waktu ngabuburitnya pasti dengan menyalakan kembang api atau petasan, dan ketika buka puasa telah tiba biasannya anak-anak pergi bermain bersama dan menyalakan kembang api di lapangang terbuka setelah itu biasannya di lanjutkan dengan terawih
7. Usaha Parsel
Menjual makanan dalam bentuk parsel di bulan puasa ini sangatlah laku berat, dimana pada akhir puasa alias hari akhir puasa biasannya orang membeli parsel makanan untuk di bagikan ke tetangga-tetangga atau ke keluarga sanak sodara. untuk melakukan bisnis ini kamu harus di tuntun untuk kreatif dalam hal mengemas parsel karena jika menarik mungkkin lebih banyak pelanggan tetap nantinya.
Sebenarnya sangat banyak loh kesempatan untuk memulai bisnis dan
mendapatkan penghasilan tambahan jika kamu cermat dalam melihatnya.
Ketika ada kesempatan, segera ambil dan lakukanlah dengan tekun agar
kamu berhasil jadi orang sukses seperti yang kamu inginkan selama ini
Rekomendasi:
- Cara Mendapatkan THR Shopee Bagi-Bagi THR 10 Miliar Rupiah Shobatasmo.com - Wabah virus corona atau covid 19 di indonesia memberi dampak yang tidak bagus bagi perekonomian di masyarakat. Hal ini sudah banyak terlihat para pebisnis yang mengalami penurunan omset pendapatan…
- Nonton Film Lebih Praktis dengan Aplikasi Pemesanan Tiket… Hello Shobat Asmo! Siapa yang tidak suka nonton film bioskop? Pasti kita semua suka, kan? Namun, terkadang membeli tiket bioskop bisa menjadi masalah, terutama di hari-hari sibuk. Untuk mengatasi masalah…
- 35 Kata Kata Bijak Bulan Oktober Berbahasa Inggris Hallo Shobatasmo - Kumpulan Kata Kata Bijak Mutiara Bulan Oktober yang akan datang sebentar lagi atau sekarang sudah bulan Oktober banyak dari kita orang-orang yang aktif di Media Sosial biasanya…
- Doa Buka Puasa Beserta Artinya Mudah Dipahami Shobatasmo.com - Membaca Doa buka puasa dapat dilakukan sebelum memulai puasa, Sebagaimana saat sahur atau ketika malam hari sesudah sholat tarawih. Seperti yang kita ketahui berupasa adalah menahan dir idari…
- Apakah Mimpi Basah Yang Terjadi di Pagi Hari Saat Puasa? Shobatasmo.com - Apa mimpi basah dapat membatalkan Puasa? Jika mimpi basah terjadi di siang hari ketika kita tidur apa puasanya batal? Apa yang terjadi jika mimpi basah di siang hari…
- 8 Peluang Usaha Dengan Modal 1 Juta Dengan Omset Puluhan… Hallo Shobatasmo - Dinegara kita sekarang masyarakat sedang banyak orang ingin berbisnis dan tentunya ingin bisnisnya sukses dan berhasil. Dengan modal sekitar Rp. 500.000 sampai Rp1.000.000 bisa dilakukan segala jenis…
- Aplikasi Pertamina: Menjelajahi Layanan Terbaik dari… Hello Shobat Asmo! Pertamina telah meluncurkan berbagai macam aplikasi yang dapat kamu gunakan untuk memudahkan aktivitasmu sehari-hari. Namun, tidak semua aplikasi tersebut cocok untuk semua orang. Oleh karena itu, dalam…
- 5 Investasi Populer di Indonesia, Sangat Menguntungkan Wajib… Hallo shobatasmo - investasi di seluruh dunia atau di indonesia bermacam macam, Rata-rata perusahaan banyak sekali berbasis Investasi. Seperti Investasi Digital atau Konvensional. Ini adalah semagin majunya jaman, dimana banyak…
- 4 Manfaat Puasa Bagi Kesehatan Wajib Kalian Ketahui Shobatasmo.com - Pengaruh puasa bagi kesehatan memiliki manfaat bagi fisik dan mental. Effek dari bulan puasa yang bisa kita dapatkan adalah pasti menurunnya berat badan. Selain menurunkan berat badan lantas apa…
- Tips Kuat Berpuasa Seharian Penuh Hallo Shobatasmo - Bulan Ramadhan atau bulan puasa sekarang sudah dimulai dimana sidang isbat sudah memutuskan bahwa sudah di mulai, lalu lantas kita besoknya akan menjalankan puasa selama 1 bulan…
- 8 Peluang Kerja Dari Rumah Dapat Uang Banyak Tahun 2021 Shobatasmo.com - 8 Peluang Kerja Dari Rumah Dapat Uang Banyak - Pekerjaan atau kerja di runah bisa saja dilakukan dan tentu juga dapat menghasilkan uang banyak setiap harinya layaknya kerja di…
- 3 Menu Takjil Terenak Saat Buka Puasa Hallo Shobatasmo - Saat Ramadhan tiba Takjil menjadi salah satu menu yang banyak dikonsumsi masyarakat indonesia. Setelah seharian berpuasa, waktu berbuka puasa memang kerap ditunggu-tunggu oleh orang yang menjalankannya. Selain…
- Jaga Kesehatanmu dengan Mudah! Gunakan Aplikasi Penghitung… Hello Shobat Asmo! Saat ini, menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh menjadi hal yang semakin populer. Salah satu cara untuk menjaga kesehatan adalah dengan mengatur pola makan. Tapi, bagaimana jika kita…
- Melatih Anak Puasa Setengah Hari? Berikut Penjelasannya Shobatasmo.com - Puasa setengah hari sering dilakukan oleh sebagian kecil anak kecil yaitu puasa dimana tidak sepenuhnya sehari tetapi sampai siang hari saja yaitu sampai adzan dhuhur. Puasa setengah hari ini…
- Resep Kacang Atom Enak Banget Hallo Shobatasmo - kacang atom atau biasa di bilang sukto dengan kulit tepung tebal mulus dan enak yang berwarna putih, rasa dari kacang goreng ini bisa manis asin gurih dan…
- 5 Bisnis Sampingan Mahasiswa Modal Kecil dan Menjanjikan Hallo Shobatasmo - Peluang bisnis tanpa modal besar ata utanpa modal sama sekali yang cocok di jaalankan pada tahun sekarang? Untuk yang masih kuliah atau mahasiswa mungkin kamu berpikir menjalaknan…
- 5 Peluang Bisnis Bulan Agustus Yang Sangat Menjanjikan,… Hallo Shobatasmo - 17 Agustus adalah hari Kemerdekaan Republis Indonesia. Banyak sekali pasti kegiatan dari masyarakat seluruh indonesia pada tanggal 17 Agustus ini. Muali dari menghias rumah dengan menancapkan bendera…
- Tempat Ngabuburit Anak Muda Di Bandung Hallo Shobatasmo - Ngabuburit saat bulan puasa tentu sering kita lakukan namun apakah kamu tau tempat Ngabuburit yang seru dan asik bagi anak jaman. Nah, bagi kamu yang tinggal di…
- Resep Bakso Tahu Sederhana Hallo Shobatasmo - Bakso Tahu adalah makanan yang umum di indonesia, hampir di semua kota Bakso Tahu selalu hadir dan ada di setiap pinggir jalan, Bakso Tahu enak sekali di…
- Cara Mudah Daftar Adsense Agar Cepat Diterima Berhasil Hallo Shobatasmp - Bagi para blogger sudah tidak asing lagi dengan nama Google Adsense Kebanyakan Bloggr tidak di terima saat pengajuan Google Adsense. Nah Kali ini saya akan share Cara…
- Sistem Cara Gaji Gojek Hallo Shobatasmo - Bagi sebagian orang mungkin masih sering bertanya-tanya contohnya saya dari mana driver Gojek mendapat gajian? Apakah tiap bulan rutin mendapat gajian dari PT Go-Jek seperti halnya orang…
- Daftar Akun Adsense Youtube Lengkap Dengan Gambar Hallo Shobatasmo - Youtube buat sebagian orang sudah menjadi bahan investasi untuk jangka panjang dan juga sebagai pekerjaan, Nah untuk mendapatkan uang tentunya kamu harus daftar dulu Adsense terlebih dahulu.…
- 7 Pilihan Aplikasi Jualan Foto: Pilihan Terbaik untuk Bisnis… Hello Shobat Asmo, apakah Anda seorang fotografer profesional atau Anda hanya menyukai fotografi sebagai hobi? Apapun itu, jika Anda ingin menjual foto Anda secara online, maka Anda membutuhkan aplikasi jualan…
- Aplikasi Prakerja: Meningkatkan Keterampilan dan Peluang… Hello Shobat Asmo, apakah kamu ingin meningkatkan keterampilanmu dan mendapatkan peluang kerja yang lebih baik? Jika iya, kamu harus mencoba aplikasi Prakerja yang sedang ramai dibicarakan di kalangan pekerja dan…
- Resep Basreng Bandung Enak Banget Hallo Shobatasmo - Basreng adalah makanan cemilan renyah pedas yang biasanya di temukan di daerah sunda khususnya bandung jawa barat. jajanan bisanya di jual di sekolahan ataupun di tempat ramai…
- 4 Jenis Umpan Ikan Gabus Ampuh Hallo Shobatasmo - Umpan Ampuh Jitu Untuk Mancing Ikan Gabus Ikan gabus biasanya hidup di sungai, rawa dan danau, dengan bentuk tubuhnya yang panjang dan mulutnnya yang besar ikan yang…
- 5 Dekorasi Keren 17 Agustus Hallo Shobatasmo - Dekorasi Kerajinan Hiasan untuk menyambut hari Kemerdekaan indonesia merupakan hal wajib di setiap kampung atau perkomplekan untuk memperingati dan mengenal jasa para pahlawan kita yang telah berkorban.…
- Tips Sukses Cara Ternak Jangkrik Alam Hallo Shobatasmo - Perlu kalian ketahui Jangkrik adalah serangga yang berkerabat dekat dengan belalang, memiliki tubuh rata dan antena panjang. Jangkrik adalah omnivora, dikenal dengan suaranya yang hanya dihasilkan oleh…
- Resep Kolak Bandung Enak Banget Hallo Shobatasmo - Sebentar lagi kita akan Memasuki bulan Ramadhan pasti kalian sudah tidak asing lagi dengan makanan manis bernama kolak, Ya kolak ini cocok banget ketika kita ingin berbuka…
- 5 Cara Mengatasi HP Android Tidak Bisa Konek Ke Wifi Hallo Shobatasmo - HP Android tidak bisa konek ke wifi tentu adalah hal yang menyebalkan. Tadinya kita ingin menyelesaikan kerjaan, tugas, atau hanya untuk sekedar download film malah tidak jadi.…