Hallo Shobatasmo – Siapa yang gak kenal sama Youtube? hampir semua kalangan tau pada youtube, semua daerah tau Youtube. Banyak sekali Video yang mudah kita cari, dari mulai tips dan trik, berita terbaru, video lucu, dan sebagainya.
Namun terkadang kita ingin sekali video tersebut di download secara gratis, banyak tuh aplikasi youtube downloader yang berhamburan di mana-mana, tapi pada berbayar ya?sebetulnya bisa juga gratis tapi ga takut tuh?soalnya ngebajak.
Nah untuk video download di youtube padahal mudah banget kalo kita tau caranya, kali ini saya akan bagikan tips untuk pake aplikasi video downloader secara online ga pake bayar-bayar.Seperti yang kita tahu bahwa Youtube merupakan situs berbagi video yang saat ini kian meroket kepopulerannya. Youtube ini didirikan oleh mantan karyawan Paypal yaitu Jawed Karim, Chad hurley dan Steve Chan.
Dengan adanya Youtube ini, kita bisa menonton, mengunggah bahkan mendownload berbagai macam video yang ada disana.Banyak orang yang ingin mendownload video yang mereka tonton di Youtube. Tetapi, sebagian dari mereka masih belum bisa bagaimana cara mendownload video di Youtube. Nah, pada artikel tutorial kali ini, saya akan berbagi bagaimana sih cara mendownload video di youtube.
Cara download video di Youtube
Ada banyak cara yang bisa anda coba untuk mendownload video dari Youtube. Akan tetapi, beberapa cara yang saya sebutkan dibawah merupakan cara yang paling efektif dan cocok untuk anda yang masih belum bisa bagaimana cara download video di Youtube dengan cepat dan mudah tentunya.
2 Cara Ampuh Download Video di Youtube
1. Tambahkan SS Pada URL Youtube
Cara pertama yang bisa kalian coba adalah dengan menambahkan ss pada url video Youtube yang ingin anda download.
Sebenarnya cara ini sama dengan kita memasukkan url video Youtube pada situs video downloader online. Ada banyak sekali situs video downloader yang bisa kita gunakan seperti savefrom.net keepvid.com, clipconverter.cc dan lain sebagainya.
- Setelah anda selesai memilih format yang diinginkan, video akan ter-download secara otomatis. Jika tidak, pilih tombol Download untuk mendownloadnya.
Seperti yang sudah saya bilang sebelumnya bahwa ada banyak situs video downloader online yang bisa anda coba dan cara kerjanya pun hampir sama semua yaitu dengan memasukkan url videonya, pilih format videonya terakhir tinggal download videonya.
2. Menggunakan Add-ons/ Extention
Add-ons atau extention merupakan tool tambahan pada browser yang memiliki fungsi tertentu. Ada beberapa add-ons yang bisa kita gunakan untuk mendownload video di youtube, salah satunya adalah Easy Youtube Video Downloader.
- Pertama-tama tambahkan add-ons Easy Youtube Video Downloader pada browser mozila anda atau Opera anda. Untuk Mozilla disini, dan untuk Opera disini.
- Klik Add to Firefox untuk menambahkan add-ons tersebut.
- klik add to firefox
- Browser akan mulai mendownload add-ons tersebut, lalu klik install untuk menambahkannya. klik install untuk menambahkannya
- Jika add-ons sudah terinstall dengan baik, silakan buka video yang ingin anda download
- Klik tombol Download As dibawah channel video, lalu pilih format video yang anda inginkan. Tinggal pilih Download As
- Pilih Save File, kemudian pilih OK untuk mulai mendownload videonya.
- pilih save file, kemudian OK
Ada banyak add-ons yang bisa kita gunakan untuk mendownload video Youtube, tapi pilihan saya jatuh pada Easy Youtube Video Downloader karena simpel dan mudah digunakan. Untuk pengguna Opera, jika sudah menambahkan add-ons tersebut, restart Opera anda dengan cara tutup semua tab atau klik tombol X pada pojok kanan atas jendela browser, kemudian buka kembali browser Opera anda.
Sayangnya untuk pengguna Chrome tidak bisa menggunakan add-ons/ extention untuk mendownload video Youtube karena pihak Chrome melarangnya. Nah, begitulah caranya. Mungkin sampai disitu dulu penjelasan tentang2 Cara Download Video di Youtube. Apabila masih ada yang bingung dengan langkah-langkah di atas, kalian bisa tanyakan langsung kepadaku lewat comment dibawah. Semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- 13 Cara Menyimpan Video TikTok Tanpa Watermark… Video TikTok telah menjadi salah satu hiburan populer di seluruh dunia. Namun, sering kali kita ingin menyimpan video tersebut untuk menikmatinya di kemudian hari atau berbagi dengan teman-teman kita. Salah…
- Harga Paket Internet Unlimited untuk Indosat, AXIS,… Hallo Shobatasmo - Di Era sekarang ini nyaris bisa dilakukan secara online. Oleh Karena itu, kuota internet menjadi hal yang paling utama bagi sebuah hp. Apalagi ada paket unlimited untuk…
- Cara Mendownload Semua Video Playlist Youtube Menjadi MP3 Hallo Shobatasmo - Cara Mendownload Semua Video Playlist Youtube Menjadi MP3 Pentingkah jika kalian seorang youtuber pemula ataupun senior di dalam video anda wajib ada audi non copyright? Menurut saya…
- 5 Aplikasi Cari Jodoh di Android, Kencan Online… Shobatasmo.com - Mencari seorang pasangan untuk mendampingi hidup emang susah karena harus mendapatkan pendamping hidup yang harus sensantiasa menjalanni hidup mulai dari susah dan senang sang pacar atau suami. Tapi…
- Aplikasi Editor Video Jedag Jedug yang Viral Hello Shobat Asmo! Apakah kamu seorang content creator yang suka membuat video jedag jedug? Jika iya, maka kamu pasti membutuhkan aplikasi editor video yang tepat agar hasil video kamu semakin…
- Cara Download Playlist Video di Channel Youtube Hallo Shobatasmo - Seperti yang kalian ketahui Youtube merupakan salah satu situs terbesar dan paling banyak dikunjungi di dunia. youtube telah menduduki peringkat kedua sebagai situs dengan pengunjung terbanyak. Youtube…
- Kingroot Terbaru Bisa Root Semua Jenis Tipe HP… Hallo Shobatasmo - KingRoot adalah Sebuah aplikasi android untuk melakukan Root pada Android dengan cara yang cukup mudah, hanya dengan 1 kali klik saja kamu sudah bisa di root hp…
- Cara Download Video YouTube SS Tanpa Aplikasi, Mudah Sekali Shobatasmo.com - Ketika kamu suka dengan video di youtube dan kamu ingin mencoba mendownloadnya dengan cara Trik SS agar bisa download video tersebut dengan cepat, trik ini emang sangat efektif…
- Mau Bikin Stiker Lucu untuk WhatsApp? Pakai Aplikasi… Hello Shobat Asmo, kali ini kita akan membahas tentang aplikasi pembuat stiker WhatsApp. Kamu pasti pernah melihat stiker lucu di WhatsApp bukan? Nah, dengan aplikasi pembuat stiker WA kamu bisa…
- Download Tema Bergerak di Android, Gratis Keren Dan… Shobatasmo.com - Tema bergerak di layar hp andorid kita emang selalu membuat kita tidak bosan memandang hp andoird kita ketika kita memengan hp andorid kita. Animasi yang keren dan hidup…
- Goyang Asik Bareng Aplikasi Tik Tok - Koleksi Video… Hello Shobat Asmo!Aplikasi Tik Tok saat ini semakin populer di kalangan generasi muda. Aplikasi ini memungkinkan pengguna untuk membuat video pendek dengan berbagai variasi musik dan filter yang tersedia. Namun,…
- Kumpulan Bug Axis HItz 2021 Penggunaan internet di Indonesia sudah hampir merata ke seluruh pelosok daerah. Namun tidak semua orang bisa merasakan asiknya berinternet karena mahalnya kuota internet hari ini. Tentu hal tersebut harus disiasati…
- Aplikasi Pemotong Video: Pilihan Terbaik Untuk… Hello Shobat Asmo, apakah Anda seorang pembuat konten video yang mencari cara untuk membuat video yang lebih menarik dan profesional? Jika iya, maka Anda mungkin membutuhkan aplikasi pemotong video. Aplikasi…
- Mengulas Lengkap Apa Itu Picsay Pro Mod Apk Terbaru Picsay Pro Mod Apk adalah program pengeditan foto apk premium yang telah diubah untuk memasukkan beberapa fitur premium yang seringkali hanya tersedia dengan berlangganan, tetapi tidak di sini karena aplikasi ini…
- Pilihan Aplikasi Translate Video Bahasa Inggris Ke Indonesia Aplikasi translate video bahasa inggris ke indonesia ini banyak dicari oleh warga. Perihal itu disebabkan sekarang ini banyaknya konten kreator yang mulai bermunculan. Tetapi tidak seluruh pembentuk tayangan konten maupun film…
- Cara Download Video Tiktok Tanpa Watermark TikTok telah menjadi fenomena media sosial yang sangat populer di seluruh dunia. Dengan jutaan pengguna aktif setiap harinya, platform ini menawarkan beragam video pendek yang menghibur dan kreatif. Namun, salah…
- Foto Terhapus? Santai Saja, Ini Dia Aplikasi Pengembalinya! Hello, Shobat Asmo! Siapa yang tidak pernah mengalami kehilangan foto yang sangat berarti? Tentu saja, kita semua pernah mengalaminya. Tapi, jangan khawatir karena sekarang ada berbagai aplikasi yang dapat membantu…
- Cara Download Video Di Instagram Terbaru Tahun 2019 Hallo shobatasmo - Cara Download Video Di Instagram Tahun 2019 Sudah tidak asing bukan dengan nama Instagram? Yap benar karena aplikasi ini lagi hits di kalangan remaja bahkan artis juga…
- Aplikasi Edit Video di HP yang Belum Tentu Pernah Kamu Coba Hello Shobat Asmo, kali ini kita akan membahas tentang aplikasi edit video di hp. Saat ini, kebutuhan akan konten video semakin meningkat. Tak heran jika banyak orang yang memilih mengedit…
- Sudah Nyoba Aplikasi Kinemaster? Baca Dulu Ini Hello Shobat Asmo, apa kabar? Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang aplikasi Kinemaster. Aplikasi ini sudah sangat populer di kalangan editor video karena kemampuannya dalam mengedit video dengan…
- Jadi Gampang! Aplikasi Editor Video PC untuk Edit Video Kamu Hello Shobat Asmo! Kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi editor video PC. Ya, aplikasi ini sangat penting bagi kamu yang ingin membuat video menarik. Ada banyak aplikasi editor…
- Aplikasi Edit Video Terbaik yang Gratis Didownload Aplikasi edit video saat ini memang sudah tersedia dalam berbagai macam pilihan. Setiap aplikasi tentunya telah dibekali dengan fitur yang lengkap dan menarik. Aplikasi pengeditan video ini semakin memudahkan Anda untuk…
- Cara Download Video Instagram dengan Mudah Penggunaan Instagram semakin populer di kalangan pengguna media sosial. Salah satu fitur yang menarik adalah kemampuan untuk berbagi dan melihat video. Jutaan video menarik diposting setiap harinya di platform ini,…
- Cara Bermain Dan Install Call Of Duty di Android Hallo Shobatasmo - Tencent menjadi publisher game mobile nomor satu didunia saat ini, Tencent terkenal belakangan ini ramai dengan game PUBG, Nah baru baru ini Tencent merilis game Baru Bernama…
- Tema For Android Kitkat Terbaik Fitur Menarik dan Gratis Tema For Android Kitkat gratis dan memiliki tampilan yang unik serta lucu adalah tema yang paling banyak dicari. Pengguna smartphone android kitkat terkadang selalu ingin merubah tampilan handphonenya dikarenakan versi…
- Apa itu Google Adsense? Berikut Penjelasannya Hallo ShobatAsmo - Google Adsense adalah salah satu model bisnis online yang paling umum dan paling terkenal dikalangan para pebisnis online di dunia. Dan berikut adalah pertanyaan yang sering muncul…
- Website Download Game Java Paling The Best, Jadi Nostalgia Shobatasmo.com - Situs download game java untuk kamu yang tahun kelahirannya tahun 2000an tentu sudah tidak asing bukan dengan game java ini bahkan saya dulu ada game kesukaan dan saya…
- Aplikasi Sakti: Aplikasi yang Harus Kamu Miliki Hello Shobat Asmo! Siapa yang tidak suka dengan aplikasi? Dalam era digital seperti sekarang, aplikasi sudah menjadi bagian penting dalam kehidupan sehari-hari. Mulai dari aplikasi untuk hiburan, pekerjaan, hingga aplikasi…
- Whatsapp Tema iPhone Terbaru Hallo Shobatasmo - Whatsapp adalah aplikasi messaging yang saat ini paling banyak digunakan oleh pengguna ponsel berbasis Android maupun iPhone (iOS). Bagaimana tidak, Whatsapp nampaknya lebih mementingkan kenyamanan pengguna saat…
- Aplikasi Vidmate Versi Lama APK Hello Shobat Asmo, kali ini kita akan membahas tentang aplikasi Vidmate versi lama APK. Bagi kamu yang suka menonton video di internet, pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi ini.…