Hallo Shobatasmo – Dulu saya pernah membagikan tutorial mengenai tips Mobile Legends mengenai cara membuat akun moonton di Mobile Legends. Nah pada kesempatan kali ini saya kembali akan membagikan tutorial yang masih berhubungan dengan Mobile Legends yaitu cara membuat squad di game Mobile Legends. Tutorial ini saya buat untuk Anda yang mungkin masih bingung bagaimana cara membuat squad di Mobile Legends.
Mobile Legends adalah sebuah game Arena pertarungan daring multipemain berbasis MOBA yang dapat dimainkan di platform Android dan IOS. Game yang dikembangkan oleh Moonton tersebut, kini menjadi salah satu game di Playstore yang paling banyak dimainkan. Terlebih lagi, secara game play Mobile Legends ini cukup menarik, dimana kita akan menjadi salah satu pemain dari tim 5 Vs 5 yang saling menghancurkan turret. Dan kita bisa bebas memilih hero yang akan kita gunakan untuk bermain.
Seperti halnya game online lain, Mobile Legends juga memiliki sebuah clan atau guild yang dinamai dengan Squad, squad inilah yang bisa kita masuki untuk dapat bermain bersama anggota lain. Selain hanya menjadi anggota, kita juga bisa menjadi Leader dengan membuat squad itu sendiri. Akan tetapi, membuat Squad di Mobile Legends hanya bisa dilakukan dengan menggunakan diamond, jadi tidak bisa gratis. Biaya untuk membuat Squad di Mobile Legends adalah sebesar 199 diamond, atau jika dirupiahkan mungkin sekitar Rp. 50 Ribu.
Jika Anda ingin membeli diomond untuk membuat Squad di Mobile Legends, saya sarankan di Codashop.com. Karena disitu jika kita membeli diaomond dengan harga Rp. 60 Ribu kita akan mendapatkan diamond sejumlah 220. Dan angka tersebut sudah cukup bahkan lebih untuk bisa membuat Squad Mobile Legends. Nah, untuk tutorial atau contoh bagaimana cara membuat squad di Mobile Legends bisa dilihat dibawah ini.
Cara Membuat Squad di Game Mobile Legends
1. Pertama, pastikan diamond Anda sudah memenuhi syarat untuk membuat Squad Mobile Legends, yaitu 199 diamond
2. Kemudian silahkan masuk ke menu Squad, lalu masuk ke menu “Membuat Squad”. Disana silahkan pilih negara Squad, masukkan nama squad (minimal 6 huruh maksimal 16), singkatan squad (minimal 2 huruf maksimal 6 huruf), dan untuk deklarasi juga silahkan diisi. Untuk bagian deklarasi bisa diubah nanti setelah selesai membuat squad. Contohnya seperti dibawah ini.
3. Jika semua sudah benar dan yakin silahkan klik “Buat”, jika Anda peringatan mengenai biaya pembuatan silahkan klik “Ok”.
Nah, squad tersebut hanya bisa di cari atau dibagikan melalui ID dan tidak dapat cari dengan nama. Selain itu Anda juga bisa mengundang teman atau pemain lain masuk ke squad Anda.
Rekomendasi:
- 4 Cara Biar Main Game PUBG Mobile Tidak Ngelag Ampuh Banget Shobatasmo.com - Cara Bermain Game PUBG Tidak Lag Koneksi ( Ping Besar ) Dengan Mudah Ketika bermain Game PUBG dan seketika Ping yang kita gunakan menjadi sangat LAG dan akhirnya…
- Hero baru Mobile Legends Leomord Satria Berkuda… Hallo Shobatasmo - Seperti biasanya, tiap bulan karakter baru dari game Mobile Legends: Bang Bang hadir di server advance. Kali ini hero baru yang dimaksud bernama Leomord. Sekilas penampilan hero…
- Review Hero Baru Mobile Legends Guinevere Fighter/Mage Hallo Shobatasmo - Review Hero Baru Mobile Legends Guinevere Fighter/Mage Moonton Setelah merilis Hero Kimmy yang punya bassic unik yaitu marksman/mage, Moonton kembali lagi merilis hero baru yang tidak kalah…
- Cara Membeli Diamond Mobile Legends di Unipin Hallo Shobatasmo - Mobile legends bang-bang adalah sebuah permainan online yang terdapat di androiddan cukup populer sekarang ini, permainan yang satu ini menuntut setiap permainanya untuk bisa mengendlaikan hero yang…
- Build Hero Gatotkaca Mobile Legends Top Global Hallo Shobatasmo - Hero tank yang memiliki otot kawat tulang besi ini sekarang lagi OP Oper Power banget, Sebenarnya Gatotkaca sudah lama rilis dalam game ini. Tapi, di akhir season…
- Kumpulan Foto Fanny Mobile Legends Full HD Untuk Android Shobatasmo.com - Hero Fanny di game Mobile Legends untuk sebagian pemain adalah hero yang sangat spesial untuk dimainkan karena kekuatan dan skill yang dimiliki hero Fanny Mobil Legends. Hero Fanny…
- Inilah Beberapa Game Terberat di Play Store yang… Pada zaman perkembangan HP yang semakin modern seperti sekarang, beberapa orang mulai mencari game dengan sensasi seru dan realistis. Maka dari itu perlu mengetahui beberapa game terberat di PlayStore, karena…
- 6 Cara Atasi Mobile Legends Lag, Ampuh Dan Terbukti Berhasil Shobatasmo.com - Bermain game Mobile Legends terkadang sering kita alami yang namanya lag, baik itu lag sinyal atau lag patah-patah. Maka dari itu admin akan membuat artikel ini untuk mengatasi…
- Cara Bermain Dan Install Call Of Duty di Android Hallo Shobatasmo - Tencent menjadi publisher game mobile nomor satu didunia saat ini, Tencent terkenal belakangan ini ramai dengan game PUBG, Nah baru baru ini Tencent merilis game Baru Bernama…
- Cara Merekam/Record Suara Discord Di Semua Merek HP Hallo Shobatasmo - Cara Merekam/Record Suara Discord Di Semua Merek HP Saya sering sekali menggunakan yang namanya screen recorder ini, mulai dari bikin tutorial buat share di youtube, merekam gameplay…
- Tutorial Membuat Akun SSH SSL untuk KPN Tunnel… Sama seperti kakaknya KPN Tunnel Ultimate, KPN Tunnel Revolution juga membutuhkan sebuah akun SSH agar dapat terhubung dan bekerja. Namun beda halnya dengan KPN Tunnel Ultimate, KPN Tunnel Revolution diharuskan…
- Kumpulan Penjual Kue Untuk Ulang Tahun Tema Mobile Legends Shobatasmo.com - Ketika kita menggemari suatu game dan kita tahu bahwa seorang teman kita yang juga sering bermanin game mobile legends dan sekarng kita ingin memberikan kue ultah ke dia…
- Simak 5 Rekomendasi Game Motor GP Offline Terbaik 2023! Bagi penggemar ajang balapan Motor GP, pastinya juga suka bermain game Motor GP offline yang tersedia gratis di toko aplikasi. Dengan memainkan game ala Motor GP tersebut, pemain akan merasakan…
- Cara Bermain Mobile Legends Lebih Dari Satu Akun di… Shobatasamo - Belakangan ini ada salah satu game platform Android yang booming banyak dibicarakan, baik karena segi permainannya cukup bagus atau hampir menyerupai game lainnya. Nama Gamenya Mobile Legends Bang…
- Apakah Bisa Main Game Clash of Clans Dengan Kuota… Shobatasmo.com - Game Clash of Clans tentu sudah tidak asing lagi bagi kita, game ini dulunya pernah sangat populer di jamannya dan hampir semua orang pada masa itu tentunya pada…
- Cara Menggunakan Redeem Voucher Mobile Legends Tokopedia Shobatasmo.com - Game Mobile Legends adalah game moba yang bdibuat oleh moonton dan game ini tentunya wajib sekali di mainkan karena disamping seru bisa mabar bersama teman-teman game ini juga dapat…
- Cara Top Up Voucher AOV (Arena of Valor) Pakai Pulsa… Arena of Valor merupakan game MOBA yang sebelumnya bernama Mobile Arena. Sekarang Arena of Valor lebih sering di singkat AOV oleh para palyernya. Kini game mobile battle arena tersebut telah…
- Tempat Isi Diamonds Mobile Legends Terpercaya Hallo Shobatasmo - Tempat Isi Diamonds Mobile Legends Terpercaya Game online pada tahun ini lagi banyak diperbincangnan di kalangan semua usia mulai dari anak-anak hinga dewasa, game online ini terbilang…
- Cara Menstabilkan Koneksi Game Mobile Legends Hallo Shobatasmo - Ping adalah salah satu cara untuk membuat koneksi internet stabil. Biasa digunakan untuk mempercepat internet pada sebuah komputer untuk keperluan browsing, download, atau bermain game online. Selain…
- Cek Game Nomor 1 di Indonesia Itu Apa? Ini Jawabannya Shobatasmo.com - Game Nomor 1 di Indonesia? Yang Banyak Dimainkan - Yap kembali lagi dengan saya di artikel terbaru dan kali ini saya akan membahas game nomor 1 di Indonesia. Hal ini karena…
- Cara Membeli Starlight Member Mobile Legends dengan… Hallo Shobatasmo -Game Mobile Legends masih menjadi game yang banyak sekali digemari dan banyak di mainkan oleh semua kalangan, banyak sekali orang yang rela mengeluarkan uang banyak untuk bermain game…
- Inilah 5 Game Tembak Tembakan Gratis yang Bisa… Game merupakan hal yang bisa menjadi pilihan untuk menghabiskan waktu senggang. Nah, tembak-tembakan adalah salah satu genre yang asyik untuk dimainkan. Baik di Play Store maupun AppStore, banyak game tembak…
- Cara Tukar Redeem Kode/Codexchange Mobile Legends,… Shobatasmo.com - Mobile Legends Sampai sekarang menjadi game Favorit yang pasti dimainkan oleh setiap orang. Di indonesia sendiri sangat banyak yang memainkan game MOBA yang satu ini mulai dari anak-anak…
- 4 Cara Mudah Mengatasi Mobile Legends Tidak Bisa Dibuka Cara Mengatasi Mobile Legends Error di Android, Kenapa ML tidak bisa dibuka? Untuk solusinya tidak begitu sulit, Hampir semua aplikasi android pasti pernah mengalami error tidak abisa di buka. Error…
- Cara Mudah Menggabungkan file OBB dan APK Android,… Shobatasmo.com - Pada artikel kali ini kita akan membahas tentang pemasangan aplikasi apk dan data obb di android. Perlu kalian ketahui Data OBB adalah sebuah data yang ada di aplikasi…
- 7 Hero Over Power di Mode Mayhem Mobile Legends,… Shobatasmo.com - Ketika kita bermain game Mobile Legends, pasti kita selalu terpikir untuk push rank sampai mitic bukan? Dan ketika kita kalah terus itu akan membuat kita sedikit kesal dan…
- 7 Rekomendasi Game NFT Paling Cuan Wajib Dicoba! Banyaknya game NFT terbaru membuat para gamer makin senang. Sebab, muncul game NFT paling cuan yang makin mudah memberikan aset kripto sebagai imbalannya. Game ini memiliki istilah permainan play to…
- Config PUBG Mobile Smooth Anti Lag Coba Sendiri Shobatasmo.com - Halo teman teman semua di kesempatan ini saya akan membagikan cara memeasang config PUBG Mobile beserta confignya. Dan config itu sendiri ada banyak tersedia mulai dari 540p, 720,…
- 5 Aplikasi Cek BPJS Kesehatan yang Bikin Hidup Lebih Praktis Hello Shobat Asmo, apakah kamu sering merasa kesulitan untuk mengecek status kepesertaan BPJS Kesehatan? Jangan khawatir, kini sudah tersedia berbagai aplikasi cek BPJS Kesehatan yang dapat membantumu mengecek status kepesertaan…
- Cara Bermain Harvest Moon Back to Nature PS1 Di Andoid 2019 Hallo Shobatasmo - Cara Bermain Harvest Moon Back to Nature PS1 Di Andoid 2019 Oke Pasti kalian kangen akan game ini kan? dan kalian bingung mau bermain game ini di…